Kamis, 18 Juni 2009

70) APAKAH PIL MENAIKKAN TEKANAN DARAH?

Paling tinggi 5% dari wanita pemakai pil setelah beberapa tahun tekanan darahnya sedikit meninggi. Umumnya peninggian itu tidak berbahaya. Jarang naiknya sedemikian tinggi sehingga perlu diobati. Tetapi bagaimanapun juga penting sekali, bahwa pada setiap kontrol pil tekanan darah pemakai harus diperiksa. Oestrogen di dalam pil yang menyebabkan tekanan darah dalam waktu beberapa tahun bisa meninggal. Pil dengan daya oestrogen yang agak kurang akan mempunyai akibat sampingan yang sedikit pula. Oleh karena itu ada kalanya pindah ke pil semacam itu berfaedah. Juga mungkin terjadi karena dokter melihat tekanan darah itu, berpendapat lebih baik wanita itu berhenti minum pil. Tekanan darahnya dengan demikian hampir pasti akan turun ke tingkat aslinya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

DAPATKAN DOLLAR HANYA DENGAN MEBERI TANGGAPAN ATAS SEBUAH SURVEY YANG DIBERIKAN

RAUP RUPIAH DENGAN CARA SANGAT MUDAH DAN GRATIS...!!!